STUDI KELAYAKAN PADA BISNIS FREESIA DI DESA JATILAWANG DITINJAU DARI ASPEK KEUANGAN MENGGUNAKAN INDIKATOR ANALISIS INVESTASI
Abstract
Tujuan dari riset ini adalah untuk menilai sejauh mana usaha tersebut layak dijalankan. Freesia bergerak di bidang jasa kreatif buket dan aksesori di Desa Jatilawang, ditinjau dari aspek keuangan menggunakan metode analisis investasi. Metodologi penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif melalui studi kasus, dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi, serta penelaahan dokumen. Proses analisis mengacu pada enam tolak ukur kelayakan investasi, yakni Break Even Point (BEP), Payback Period (PP), Net Present Value (NPV), Return on Investment (ROI), Internal Rate of Return (IRR), dan Average Rate of Return (ARR). Temuan penelitian menunjukkan bahwa usaha Freesia dinilai layak dijalankan berdasarkan indikator BEP, PP, dan ARR. Namun demikian, nilai NPV yang negatif, ROI yang rendah, serta IRR yang tidak memenuhi tingkat pengembalian minimum menunjukkan bahwa secara keseluruhan usaha ini belum sepenuhnya layak dari sisi finansial. Dengan deikian, diperlukan perencanaan keuangan dan proyeksi arus kas yang lebih matang untuk meningkatkan potensi keberhasilan investasi di masa depan.
Kata kunci: Studi Kelayakan Bisnis, Analisis Investasi, UMKM, Aspek Keuangan.
References
Abuk, G. M., & Rumbino, Y. (2020). Analisis Kelayakan Ekonomi Menggunakan Metode Net Present Value (NPV), Metode Internal Rate of Return (IRR) Payback Period (PBP) pada Unit Stone Crusher di CV. X Kab. Kupang Prov. NTT. Jurnal Ilmiah Teknologi FST Undana, 14(2), 68–75.
Arifudin, O., & Rusmana, F. D. (2020). Pengaruh Penempatan Karyawan Terhadap Efektivitas Kerja Pada Pt Agro Bumi. Value : Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 15(2), 14–21. https://doi.org/10.32534/jv.v15i2.1091
Br Bangun, C. F., Yuniar, V., & Bugis, S. W. (2022). Transformasi Manageria Journal of Islamic Education Management Analisis Studi Kelayakan Bisnis pada Pengembangan UMKM Usaha Tahu dan Tempe di Desa Pondok Jeruk Ditinjau dari Aspek Produksi, Aspek Pemasaran dan Aspek Keuangan. Journal of Islamic Education Management, 2(2), 142–151. https://doi.org/10.47476/manageria.v2i2.929
Damayanti, N. E., Sefriana, D., Mariska, E., & Priskila, P. (2023). Analisis Studi Kelayakan Bisnis Pada SK Computer Melalui Aspek Finansial dan Aspek Non Finansial. 1(4).
Fransiska, D., Arifin, M. A., & Putra, A. E. (2021). Laporan Sumber Modal dan Penggunaan Modal Kerja Pada Perusahaan Handjaya Mandala Sampoerna Tbk Di Bursa Efek Indonesia ( BEI ) PENDAHULUAN Pengertian sumber modal kerja merupakan standar untuk menilai sumber modal kerja yang bisa dilihat di konsep modal k. 1–11.
Khoiriyah, U. K., & Rahman, A. (2024). Analisis Aspek Keuangan Bisnis Sambal Rujak Mbak Qom Dalam Prespektif Studi Kelayakan Bisnis. Improvement: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 4(1), 17-24.
Manuho, P., Makalare, Z., Mamangkey, T., & Budiarso, N. S. (2021). Analisis Break Even Point (Bep). Jurnal Ipteks Akuntansi Bagi Masyarakat, 5(1), 21. https://doi.org/10.32400/jiam.5.1.2021.34692
Moridu, I., & Adista, S. D. (2019). Analisis Capital Budgeting Terhadap Kelayakan Investasi Aktiva Tetap Pada Pt. Kharisma Arta Abadi Guna Luwuk Kabupaten Banggai. Jurnal Ilmiah Manajemen “E M O R,” 2(1), 70. https://doi.org/10.32529/emor.v2i1.190
Munthe, A., Yarham, M., & Siregar, R. (2023). Peranan UMKM terhadap perekonomian Indonesia. Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen Dan Akuntansi, 2(3), 593–614.
Pasaribu, L., & Liharman Saragih. (2020). Analisis Kelayakan Bisnis Cafe Pada Khalizta Coffee & Resto Kota Pematangsiantar. Manajemen : Jurnal Ekonomi, 2(2), 148–158. https://doi.org/10.36985/manajemen.v2i2.363
Qibtiyah, M., Rohman, A., Madura, U. T., & Inda, P. T. (2025). ANALISIS ASPEK KEUANGAN USAHA KRUPUK IKAN. 3(5).
Riski, M. (2021). STUDI KELAYAKAN PENDIRIAN USAHA PENJUALAN DAN PENGGILINGAN DAGING SAPI. 7(2), 19.
Sandry, R., & Rosa, T. (2023). Analisis Pengaruh Return On Investment dan Residual untuk Menilai Kinerja Keuangan di Suatu Perusahaan. Accounting, Management, Economic, and Business, 1(2), 91–102.
siti Aisyah, M. H. F. (2020). Usaha Penggilingan Padi. Paradigma Agribisnis, 3((1)), 50–63.
Susanto, T. D., Zulkifli, A., & Herdiyanti, A. (2013). Studi Kelayakan Investasi Perluasan Jaringan Tv Kabel Pada Pt . Xyz Dengan Metode Cost &. Sesindo 2013, 2–4. http://is.its.ac.id/pubs/oajis/index.php/home/detail/438/Studi-Kelayakan-Investasi-Perluasan-Jaringan-TV-Kabel-pada-PT-XYZ-dengan-metode-Cost-Benefit-Analysis
DOI: https://doi.org/10.52061/ebi.v7i2.412
Refbacks
- There are currently no refbacks.




